Dirjen KI Freddy Harris menyampaikan bahwa sebelumnya pemerintah melalui DJKI berencana untuk membuat pusat data ini pada tahun 2020. Namun, karena adanya pandemi COVID-19, rencana tersebut harus ditunda.
Jumat, 9 April 2021
DJKI Kemenkumham menyelenggarakan Focus Group Discussion Integrasi Data Inventarisasi Kekayaan Intelektual Komunal antar Kementerian/ Lembaga pada Pusat Data Nasional Kekayaan Intelektual Komunal Indonesia
Kamis, 8 April 2021
Direktur Merek dan Indikasi Geografis, Nofli mendorong seluruh pelaku usaha baik dalam bidang barang maupun jasa, khususnya pelaku UMKM untuk mendaftarkan kekayaan intelektual (KI) ke Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual.
Kamis, 8 April 2021
Isu kekayaan intelektual (KI) memiliki posisi penting khususnya dalam perundingan perdagangan internasional, oleh karena itu Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) menggelar konsinyering isu-isu kekayaan intelektual dalam rangka merumuskan strategi kebijakan di perundingan internasional di Hotel Aston Sentul Lake Resort & Conference Center pada Rabu (7/4/21).
Rabu, 7 April 2021
JAKARTA – Dalam rangka meningkatkan kualitas sumber daya manusia di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham), Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI), mengusulkan pembentukan Jabatan Fungsional Tertentu (JFT) Analis Kekayaan Intelektual (KI) serta revisi JFT Pemeriksa Merek, Pemeriksa Paten dan Pemeriksa Desain Industri.
Selasa, 6 April 2021
Tangerang Selatan - Hak cipta kini menjadi satu hal yang diperhatikan oleh pemerintah. Semua seniman berhak untuk mendapat pelindungan karya yang mereka ciptakan. Salah satunya adalah hak cipta pada seni tari.
Jumat, 2 April 2021
Yogyakarta - Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej atau dikenal dengan Eddy Hiariej mencanangkan Tahun 2021 sebagai Tahun Paten Nasional.
Selasa, 30 Maret 2021
Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) kembali menyelenggarakan penyusunan Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) terkait sistem dan prosedur mengenai hak mekanikal bidang musik dan musik digital.
Rabu, 24 Maret 2021
Kesadaran akan pentingnya pelindungan paten di Indonesia sudah banyak mengalami peningkatan. Akan tetapi, Ia menyayangkan kebanyakan dari permohonan paten tersebut tidak dikomersialisasikan.
Rabu, 24 Maret 2021
Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) melakukan webinar dengan Danish Patent and Trademark Office (DKPTO) untuk meningkatkan kesadaran terkait pemalsuan dan pembajakan kekayaan intelektual (KI) bertajuk “Awareness Raising; Counterfeiting and Piracy” yang dilaksanakan pada hari Senin, 22 Maret 2021 melalui aplikasi Zoom.
Senin, 22 Maret 2021
Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) bekerja sama dengan United States Patent and Trademark Office (USPTO) dan Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta menyelenggarakan webinar bertema “IPR Enforcement Coordination for Indonesia” pada Senin, 22 Maret 2021.
Senin, 22 Maret 2021
Menkumham Yasonna H. Laoly melakukan pertemuan dengan Ketua KPK Firli Bahuri di Ruang Rapat Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual pada hari Senin, (22/3/2021).
Senin, 22 Maret 2021
Paten Eropa akan diberikan untuk setiap penemuan, dalam semua bidang teknologi, asalkan masih baru, melibatkan langkah inventif dan dapat diterapkan dalam industri.
Kamis, 18 Maret 2021
Pada tahun 2021 ini DJKI mencanangkan Tahun Paten sebagai program prioritasnya. Salah satu program kerjanya adalah dengan mengadakan safari paten ke daerah-daerah di Indonesia.
Kamis, 18 Maret 2021
Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) menggelar webinar dengan Danish Patent and Trademark Office (DKPTO) terkait desain industri dengan judul Webinar on Trademarks and Design pada Rabu, 17 Maret 2021 melalui aplikasi Zoom.
Rabu, 17 Maret 2021