LIPUTAN HUMAS

Tanggulangi Pembajakan Buku di E-Commerce, DJKI Tengah Susun Permenkumham terkait Hak Cipta

Direktur Hak Cipta dan Desain Industri, Syarifuddin, memastikan bahwa Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) terus melakukan upaya untuk meminimalisir pembajakan buku di platform digital, khususnya di e-commerce. 

Rabu, 8 September 2021

DJKI Susun Peraturan Menteri Hukum dan HAM tentang Manajemen Tindak Pidana di Bidang KI

DJKI Kemenkumham menggelar FGD terkait Manajemen Tindak Pidana di Bidang KI di Hotel Rancamaya, Bogor, pada 6-8 September 2021.

Selasa, 7 September 2021

DJKI Sosialisasikan Ketentuan Perjalanan Dinas di Masa Pandemi

Masih menyebarnya virus Covid-19 memaksa sebagian besar orang di dunia untuk beradaptasi di normal baru. Tidak terkecuali pegawai pemerintah yang harus melaksanakan perjalanan dinas ke luar negeri yang perlu menyesuaikan administrasi dan ketentuan baik di Indonesia maupun di negara tujuan.

Selasa, 7 September 2021

World Bank Dukung Indonesia Keluar dari Priority Watch List

Direktur Penyidikan dan Penyelesaian Sengketa Anom Wibowo menerima kunjungan delegasi Bank Dunia, Tony Monaghan selaku Country Security Specialist Indonesia, Singapore & Timor Leste, East Asia and Pacific pada hari Jumat (3/9/2021) di Kantor DJKI.

Jumat, 3 September 2021

Freddy Harris Berkomitmen Bangun LMK untuk Musik/Lagu, Buku dan Film di 2022

"Kami akan fokus membangun LMK nggak hanya untuk musik/ lagu karena sekarang kita sudah punya LMKN untuk lagu. Tetapi juga buku dan film karena keduanya juga industri kreatif yang potensinya besar untuk masyarakat kita,” kata Freddy.

Selasa, 31 Agustus 2021

USTR SEBUT E-COMMERCE BANYAK JUAL BARANG ILEGAL

DJKI melalui Direktorat Penyidikan dan Penyelesaian Sengketa menggelar Rapat Analisa dan Evaluasi Program Satgas Operasional Status Priority Watch List (PWL) United States Trade Representative (USTR).

Senin, 30 Agustus 2021

Solusi Sengketa Merek dengan Nama Domain

Direktur Merek dan Indikasi Geografis, Nofli menjadi narasumber dalam PANDI Meeting 12 (27/8) yang diselenggarakan secara virtual melalui Zoom dan Youtube.

Jumat, 27 Agustus 2021

Dirjen Kekayaan Intelektual Temui USTR Bahas Pelanggaran Kekayaan Intelektual di Indonesia

Direktur Jenderal Kekayaan Intelektual (Dirjen KI) Freddy Harris didampingi Direktur Penyidikan dan Penyelesaian Sengketa, Anom Wibowo bertemu dengan delegasi Kamar Dagang Amerika Serikat (USTR) di Ruang Kerja Dirjen KI pada Jumat (27/8/2021).

Jumat, 27 Agustus 2021

Ternyata Alat Musik Tradisional Dapat Dipatenkan

Alat musik tradisional dapat dilindungi kekayaan intelektualnya melalui paten. Dengan catatan, selama alat musik tersebut memenuhi persyaratan untuk diberi paten.

Jumat, 27 Agustus 2021

Arsiparis DJKI dan Biro Umum Bekerja Sama Untuk Membahas Proses Penyusutan Arsip dan Penyusunan SOP

Para Arsiparis Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) bersama dengan Biro Umum Kemenkumham melakukan pembahasan proses penyusutan arsip dan standar operasional prosedur (SOP) secara virtual pada Selasa (24/08/2021).

Selasa, 24 Agustus 2021

DJKI Sosialisasikan Pencegahan Pelanggaran Kekayaan Intelektual di Surabaya

Surabaya - Dirjen KI Freddy Harris menyampaikan bahwa di masa pandemi covid-19, kreatifitas masyarakat Indonesia meningkat. Hal ini dibuktikan dengan meningkatnya pendaftaran permohonan kekayaan intelektual dalam negeri.

Selasa, 24 Agustus 2021

DJKI Usulkan Pengadaan PPPK 2022 Untuk Pemeriksa KI

Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia (Kemenkumham RI) melalui bagian kepegawaian menghadiri rapat penyusunan usul kebutuhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh Biro Kepegawaian, Sekretariat Jenderal Kemenkumham RI pada hari Selasa, (24/08/2021).

Selasa, 24 Agustus 2021

Tak Ingin Kalah dari Produk Impor, Dirjen Freddy Harris Ingin Ada Kopi ‘Indonesiana’

Jakarta - Dirjen KI Freddy Harris mengungkapkan pihaknya ingin Indonesia punya nama jenis kopi khusus yang mampu bersaing secara global. Sebab, Indonesia adalah salah satu negara dengan varietas kopi terbanyak di dunia.

Selasa, 24 Agustus 2021

LMKN Berhasil Distribusikan Rp 51 Miliar Royalti ke Para Musisi pada 2020

“Pada tahun 2020 kami berhasil mengumpulkan royalti sebanyak Rp 59 miliar lebih atau 66 persen dari target kami. Adapun kami berhasil mendistribusikan Rp51 miliar lebih atau 86 persen,” ujar Yurod Saleh.

Senin, 23 Agustus 2021

DJKI Berikan 3 Sertifikat Kekayaan Intelektual Kepada BIN

Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) menyerahkan tiga (3) sertifikat merek kepada Badan Intelijen Negara Republik Indonesia (BIN) pada hari Jumat (20/8/2021).

Jumat, 20 Agustus 2021