Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual melaksanakan Konsinyering Aplikasi dalam rangka meningkatkan pelayanan publik kekayaan intelektual berbasis online.
Kamis, 27 Mei 2021
Jakarta - Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) menggelar Focus Group Discusson (FGD) Penyelesaian Piutang Penerimaan Negera Bukan Pajak (PNBP) DJKI dengan Mekanisme Crash Program Tahun Anggaran 2021 di Hotel Wyndham, Jakarta (19/05/2021).
Rabu, 19 Mei 2021
Jakarta - Seluruh Pimpinan Tinggi Pratama serta Pejabat Administrator dan Pengawas di lingkungan Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kemenkumham mengikuti apel pagi sekaligus halalbihalal Idulfitri 1442 H bersama Menteri Hukum HAM (Menkumham) Yasonna H. Laoly secara virtual, Senin (17/05/2021).
Senin, 17 Mei 2021
Jakarta - Direktur Jenderal Kekayaan Intelektual Kemenkumham, Freddy Harris memimpin pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan bagi 22 Pejabat Fungsional Tertentu (JFT) di Aula Oemar Seno Adji, lantai 18 Gedung Eks Sentra Mulia, Jakarta, Senin (10/05/2021).
Senin, 10 Mei 2021
Direktorat Merek dan Indikasi Geografis, Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kementerian Hukum dan HAM mengadakan kegiatan Evaluasi Layanan Permohonan Pendaftaran Merek.
Jumat, 30 April 2021
Direktorat Teknologi Informasi (TI) KI menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Teknis Bidang Teknologi Informasi: System Analyst And Design yang berlangsung dari tanggal 28 s.d. 30 April 2021 di Hotel Royal Kuningan, Jakarta (28/4/2021).
Rabu, 28 April 2021
Bulan suci Ramadhan 1442 H, Dharma Wanita Persatuan DJKI Kemenkumham memberikan bantuan biaya pendidikan kepada putra-putri pegawai di Aula lantai 19, Gedung Eks Sentra Mulia pada Rabu, (28/4/2021).
Rabu, 28 April 2021
Direktorat Penyidikan dan Penyelesaian Sengketa DJKI menggelar FGD bertema Upaya Peningkatan Kualitas Penegakan Hukum Kekayaan Intelektual melalui Pengadaan Alat Penyelidikan.
Jumat, 16 April 2021
Mengawali rangkaian peringatan Hari Kekayaan Intelektual (KI) Sedunia 2021, Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) menggelar “Intellectual Property (IP) Golf Tournament” pada Sabtu (10/4/2021).
Sabtu, 10 April 2021
Direktur Hak Cipta dan Desain Industri, Syarifuddin menyerahkan surat pencatatan ciptaan jenis karya tulis “Makasar Recover” yang merupakan sebuah program penanggulangan Covid-19 di Kota Makassar. Surat pencatatan ini diterima oleh Walikota Makassar, Danny Pomanto di Kantor Walikota Makassar pada Rabu, 7 April 2021.
Jumat, 9 April 2021
Tangerang - Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) menggelar Diseminasi Kekayaan Intelektual untuk pelaku ekonomi kreatif.
Rabu, 7 April 2021
DJKI Kemenkumham menggelar Rekonsiliasi Penyelesaian Kenaikan Pangkat Periode April 2021 di lingkungan Kemenkumham
Rabu, 7 April 2021
DJKI menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka Penyusunan Rancangan Revisi Undang-Undang Nomor 13 tahun 2016 tentang Paten
Senin, 5 April 2021
Yogyakarta - Sebanyak 124 peserta mengikuti Training of Trainer (TOT) kekayaan intelektual (KI) yang diselenggarakan Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) di Hotel Royal Ambarrukmo selama lima.
Rabu, 31 Maret 2021
Yogyakarta – Direktorat Teknologi Informasi Kekayaan Intelektual DJKI menggelar FGD membahas mengenai Artificial Intelligence dan Blockchain Technology.
Kamis, 25 Maret 2021